Selain itu, perhatian tidak boleh hanya diberikan pada pembangunan baru, tetapi juga pada perawatan dan pemeliharaan hasil pembangunan. Semua yang telah dibangun harus dijaga agar manfaatnya dapat terus dirasakan oleh masyarakat dalam jangka panjang.
Untuk mencapai tujuan pembangunan yang lebih baik, kolaborasi menjadi kunci utama. Perencanaan tidak bisa dilakukan secara terpisah-pisah, tetapi harus dilakukan secara holistik.
Baca Juga:
Warga Netizen Meminta Bupati Taput Segera Memutasi sejumlah Esalon II dan III Sebelum APH Melakukan Tersangka
Komunikasi dan kerja sama antar bidang, antar bagian, antar desa, antar kecamatan, serta antar unit kerja harus terus diperkuat. Dengan sinergi yang baik, kita dapat memastikan bahwa setiap program pembangunan berjalan efektif dan memberikan manfaat nyata bagi masyarakat.
[Redaktur: Tohap Simaremare]